Polres Pekalongan – wujud sinergitas TNI – POLRI tidak hanya di tingkat atas saja di tingkat bawah juga bisa mewujudkannya salah satunya di wilayah kecamatan paninggaran Kabupaten Pekalongan. Minggu (8/4/18).
Demi terwujudnya situasi kamtibmas yang aman di wilayah paninggaran TNI – POLRI melakukan shalat bersama di masjid – masjid maupun mushola di kecamatan paninggaran. Kegiatan ini sangat efektif untuk menjalin silaturahmi dengan tokoh – tokoh agama di kecamatan paninggaran, apalagi sekarang sudah memasuki pemilukada yang diharapkan dapat berjalan dengan damai, imbuh AKP priya. (kus)
Editor : Humas Polres Pekalongan
Komentar